BPSDM HUKUM PRESS
KLASIFIKASI BAHAN DAN DATA DALAM RANGKA PELAKSANAAN ANALISIS DAN EVALUASI PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN
| Title: | KLASIFIKASI BAHAN DAN DATA DALAM RANGKA PELAKSANAAN ANALISIS DAN EVALUASI PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN |
| Categories: | MODUL PELATIHAN |
| BookID: | 22 |
| Authors: | Dr. Edy Santoso & Ora. Dede Erni Kartikawati, M. Si |
| ISBN-10(13): | ISBN : 978–623–0000– |
| Number of pages: | 80 |
| Language: | Not specified |
| Price: | 0.00 |
| Rating: |
|
| Picture: |
|
| Ebook: | Download ebook1.pdf |
| Description: |
Mata pelatihan ini membekali peserta dengan kemampuan memahami pengklasifikasian isu/permasalahan dalam rangka pembentukan dan evaluasi peraturan perundang-undangan. Ruang lingkup modul ini yaitu terkait pengantar analisis dan evaluasi peraturan perundang-undangan, klasifikasi isu/permasalahan dalam rangka evaluasi peraturan perundang-undangan, dan klasifikasi isu/ permasalahan dalam rangka pembentukan peraturan perundang-undangan. Mata pelatihan disajikan dengan metode pembelajaran ceramah interaktif, diskusi kelompok, dan studi kasus. Keberhasilan peserta dinilai dari kemampuannya untuk memahami pengantar analisis dan evaluasi peraturan perundang-undangan berupa pengertian dan metode evaluasi peraturan perundang-undangan serta mengklasifikasi isu/permasalahan dalam rangka pembentukan dan evaluasi peraturan perundang-undangan. |